Jika rambut anda terlihat lepek pastinya hal itu mampu menganggu penampilan anda terlihat lebih kucel dan kurang menarik. Walaupun kita sudah melakukan berbagai macam cara untuk terlihat lebih cantik dan menarik, sebenar nya cara itu salah, karna dengan cara mempercantik bagain tubuh lain akan membuat kamu terlihat lebih jelek dari pada sebelumnya, dan hal itu di karenakan adanya rambut lepek. Dan syukurlah kali ini saya akan membahas cara cara untuk menghilangkan rambut lepek yang memang sangat tidak baik untuk kecantikan. dan berikut 7 cara mencegah agar rambut tidak mudah lepek dan cara mewarnai rambut sendiri.
1. Keramas dengan baik
Cara pertama yang harus dilakukan untuk mencegahnya rambut lepek yaitu dengan cara keramas dengan baik. Maksud dari cara keramas dengan baik adalah seperti contoh, memilih merek shampo yang sesuai dengan jenis rambut, upayakan tidak terlalu sering keramas dan masih banyak lagi cara cara untuk mencegah timbul nya rambut lepek.
2. Sering memijat kulit kepala
Cara selanjutnya yang mampu membuat rambut terhindar dari kelepekan adalah dengan cara sering memijat kulit kepala. Hal ini memang sangat di anjurkan, karna selain mampu mencegah timbul nya rambut lepek, sering memijat kulit kepala juga mampu memperlancar syaraf syaraf yang ada diotak, dan pastinya hal tersebut sangat baik jika dilakukan.
3. Jangan terlalu sering menggunakan kondisioner
Hal selanjutnya yang harus sangat di perhatikan untuk mencegah adanya rambut lepek adalah dengan cara jangan terlalu sering menggunakan kondisioner. Hal itu di karenakan akan mengurangi vitamin yang terdapat di kulit kepala, dan juga bukan cuma itu saja, jika terlalu sering menggunakan kondisioner hal itu akan menyebabkan timbul nya masalah masalah lain pada rambut, seperti kerontokan pada rambut, rambut bercabang, rambut mudah gugur dan masih banyak yang lain nya.
4. Hindari pemakaian gel pada rambut
Tips selanjutnya yang harus di lakukan adalah dengan cara menghindari pemakain gel pada rambut. Karna kalau keseringan memakai gel, hal tersebut bukan nya menambah baik malah menambah buruk rambut anda.
5. Gunakan jeruk nipis
Cara selanjut nya adalah dengan cara menggunakan jeruk nipis. Menggunakan salah satu bahan alami ini ternyata sangat lah baik untuk kesehatan rambut. Karna selain mampu mencegah terjadi nya rambut lepek, memakai jeruk nipis sebagai kesehatan tubuh benar benar sangat membantu. Dan hal hal lain yang mampu dilakukan jeruk nipis untuk tips kecantikan lainya adalah, mampu menghilangkan jerawat, flek hitam, komedo dan masih banyak manfaat dari jeruk nipis yang lain.
6. Jangan sering menyisir rambut
Hal selanjut nya yang harus sangat di perhatikan adalah jangan terlalu sering menyisir rambut. Hal itu di karenakan rambut mudah tertarik jika sedang menyisir rambut, dan dari hal tersebut lah rambut akan mudah lepek.
7. Jangan kasar
Tips terakhir yang harus dilakukan agar rambut tidak mudah lepek adalah dengan cara tidak kasar. Maksud dari jangan kasar adalah seperti contoh menggosok rambut dengan handuk, sering menggaruk kulit kepala dan rambut. Kalau kita sering melakukan kekasaran pada rambut, pastinya hal itu akan berdampak buruk untuk rambut itu sendiri, dan hal hal yang akan timbul adalah, rambut lepek, mudah rontok, bercabang, mudah patah, dan masih banyak masalah lain pada rambut yang akan cepat muncul.
Itulah 7 cara agar rambut tidak mudah lepek, pastinya cara cara tersebut akan sangat manjur jika melakukan nya dengan cara yang baik dan benar.